Shrimp Siomay
Deskripsi
Siomay merupakan salah satu masakan khas yang berasal dari China. Shrimp Siomay Ardenafood (siomay udang) merupakan perpaduan olahan daging udang yang telah dicincang yang di bungkus kulit pangsit pilihan. Bisa disantap sebagai kudapan atau paduan lauk-pauk yang cocok untuk keluarga tercinta.